Pengaturan posisi pedagang di pasar biasanya lurus beraturan, akan tetapi macam jenis yang diperjual belikan sangatlah bercampur-aduk sehingga sulit menemukan apa yang ingin dibeli secara tepat.
Penjelasan
Mengetahui bagaimana pengaturan posisi pedagang di pasar membantu kamu untuk mengkaitkan peristiwa atau kejadian di kehidupan nyatamu dengan materi Klasifikasi Makhluk Hidup pada mata pelajaran Biologi. Posisi pedagang di pasar akan lebih baik diatur dengan mengelompokkan sesuai dengan apa yang dijual, sehingga kamu lebih mudah menemukan apa yang kamu cari atau ingin beli. Begitu juga dengan klasifikasi makhluk hidup, akan lebih baik dikelompokkan sesama jenisnya agar memudahkan kita menemukannya.
Pelajari lebih lanjut
Materi tentang Pengertian Klasifikasi Makhluk Hidup https://brainly.co.id/tugas/905312
Materi tentang Klasifikasi Makhluk Hidup https://brainly.co.id/tugas/3390
#BelajarBersamaBrainly